Rabu, 30 Januari 2013

Kontaktor Elektromagnetik

Pada dasarnya, prinsip kerja kontaktor elektromagnetik sama dengan relay. Namun biasanya kontaktor di gunakan untuk arus AC. Biasanya kontaktor di gunakan secara bersamaan atau dikombinasi dengan relay. Kontaktor elktromagnetik juga dapat dipergunakan untuk pengasutan, pengereman berulang kali, dan pengendalian motor dan peralatan elektrik, dengan menggunakan saklar tekan tombol untuk kendali. Ia mempunyai kemampuan untuk pensaklaran arus lebih seperti arus asut dari motor, tapi tak ada kemampuan untuk memutus arus abnormal seperti dalam hal hubung singkat motor. Karena itu, untuk pemutus arus abnormal, sekring atau pemutus daya juga diperlukan.
Konstruksi Kontaktor Elektromagnetik
Gambar 2.14. Konstruksi Kontaktor Elektromagnetik

Sumber : http://www.teknik-elektro.org/2012/05/kontaktor-elektromagnetik.html

0 komentar:

Posting Komentar